Dosen di Departemen Teknik Arsitektur dan Perencanaan dibagi ke dalam beberapa kelompok bidang keahlian baik dari program Arsitektur maupun Perencanaan Wilayah dan Kota, yaitu:
KELOMPOK BIDANG KEAHLIAN (KBK) ARSITEKTUR
- KBK Desain Arsitektur
- KBK Teknologi Bangunan
- KBK Permukiman dan Desain Arsitektur Perumahan
- KBK Sejarah, Teori, dan Konservasi Arsitektur, dan Urban Desain (HTCA-UD)
KELOMPOK BIDANG KEAHLIAN (KBK) PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTA
- KBK Perencanaan Kawasan
- KBK Perencanaan Kota
- KBK Perencanaan Wilayah